Kebijakan Pembatasan Imigran di Australia Bisa Bahayakan Industri
Rabu, 30 Januari 2019 – 18:00 WIB

Kebijakan Pembatasan Imigran di Australia Bisa Bahayakan Industri
Ketika ditanya tentang apakah ia secara pribadi memiliki kekhawatiran tentang Huawei, Penn mengatakan itu bukan masalah yang harus ia atasi, tetapi mengatakan ia percaya Huawei memiliki teknologi canggih.
"Keputusan bahwa kami kini tak bisa menggunakannya di Australia di jaringan seluler benar-benar masalah pemerintah dan kami hanya akan mematuhi kebijakan itu," katanya.
Dan meskipun tidak adanya TPG sebagai pemain keempat saat ini, Penn mengatakan ia berpikir pasar seluler Australia masih "sangat kompetitif".
Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.
Ikuti berita-berita lainnya di situs ABC Indonesia.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Lady Gaga Bakal Gelar Konser di Australia Akhir Tahun Ini
- Dunia Hari Ini: Tiongkok Akan 'Melawan' Tarif yang Diberlakukan Trump
- Dunia Hari Ini: Serangan Israel Tewaskan 32 Warga Gaza dalam Semalam
- Dunia Hari Ini: Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol Diturunkan dari Jabatannya
- Babak Baru Perang Dagang Dunia, Indonesia Jadi 'Sasaran Empuk'