Kebijakan Pemerintah PPKM Mikro Berdampak pada Penurunan Kasus Covid-19
Jumat, 12 Maret 2021 – 19:16 WIB
"Kita harus optimistis bisa melampaui pandemi ini," tegasnya.
Sebagaimana diketahui, Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan kasus aktif Covid-19 di DKI Jakarta, Jawa Timur, Bali dan Sumatera Barat mengalami penurunan dalam empat pekan berturut-turut.
Sedangkan penanganan kasus Covid-19 di Jawa Tengah dan Jawa Barat juga menunjukan cukup baik.
Sebaliknya, kata Wiku, tiga provinsi yang tak menjalankan kebijakan PPKM dan PPKM skala mikro menunjukan peningkatan kasus aktif Covid-19.
"Hal ini menunjukan intervensi kebijakan yang diterapkan memberikan dampak yang cukup baik terhadap perkembangan kasus aktif," jelas Wiku. (flo/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Tiga provinsi yang tak menjalankan kebijakan PPKM dan PPKM skala mikro menunjukan peningkatan kasus aktif Covid-19.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Menjelang Lebaran, Kasus COVID-19 di Malaysia Naik 26 Persen
- Bu Nanik Ungkap Fakta Terkini Covid-19 di Surabaya, Waspada
- Kasus Covid-19 Kembali Meningkat di Indonesia, Bang Dasco Berkomentar Begini
- Kasus Positif Covid-19 di Sumut Mengalami Kenaikan Sebegini
- Kasus Aktif Covid-19 Meningkat, Kemendagri Ambil Langkah Ini
- Kasus Aktif Covid-19 di Sulut Terus Menurun, Kini Tersisa 420 Orang