Kebun Binatang Adelaide Kembali Suntik Mati Harimau Sumatera

Kebun Binatang Adelaide Kembali Suntik Mati Harimau Sumatera
Kebun Binatang Adelaide Kembali Suntik Mati Harimau Sumatera

Jumlah harimau telah turun drastis dalam 100 tahun terakhir, setelah diperkirakan 100.000 di antara merkea berkeliaran di alam liar seabad yang lalu.

Tuan lahir di Kebun Binatang Lisabon di Portugal pada tahun 1998, tiba di Kebun Binatang Adelaide pada tahun 2006, dan merupakan harimau jantan tertua di Australia.

Kebun binatang tersebut memiliki satu ekor harimau Sumatera yang tersisa, yakni si betina Assiqua, namun mengatakan bahwa pihak mereka ingin mendatangkan harimau lainnya demi program pengembangbiakan untuk spesies yang terancam punah.

Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.



Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News