Kebun Binatang Adelaide Kembali Suntik Mati Harimau Sumatera
Jumat, 10 November 2017 – 18:00 WIB

Kebun Binatang Adelaide Kembali Suntik Mati Harimau Sumatera
Jumlah harimau telah turun drastis dalam 100 tahun terakhir, setelah diperkirakan 100.000 di antara merkea berkeliaran di alam liar seabad yang lalu.
Tuan lahir di Kebun Binatang Lisabon di Portugal pada tahun 1998, tiba di Kebun Binatang Adelaide pada tahun 2006, dan merupakan harimau jantan tertua di Australia.
Kebun binatang tersebut memiliki satu ekor harimau Sumatera yang tersisa, yakni si betina Assiqua, namun mengatakan bahwa pihak mereka ingin mendatangkan harimau lainnya demi program pengembangbiakan untuk spesies yang terancam punah.
Simak berita ini dalam bahasa Inggris di sini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Perjalanan Jorge Mario Bergoglio Menjadi Paus Fransiskus
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam