Kebun Binatang Kebanjiran, Beruang Kutub Keluyuran
Kamis, 21 Juni 2012 – 17:17 WIB

Kebun Binatang Kebanjiran, Beruang Kutub Keluyuran
“Keseluruhan pekerja disini sangat sedih,” Peter Pruett, salah seorang direktur Lake Superior Zoo mengatakan. “Kami ingin meyakinkan semua pihak bahwa kami selalu mencoba menjaga keselamatan hewan-hewan koleksi kebun binatang ini,” katanya dalam sebuah pernyataan resmi di akun resmi Facebook mereka.
Baca Juga:
Sementara itu juru bicara Lake Superior Zoo Keely Johnson mengatakan, pihaknya sama sekali tidak menduga banjir kemarin bisa membawa dampak begitu besar kepada kebun binatang tersebut.
“Yang terjadi hari ini merupakan suatu keadaan ekstrim yang saya rasa tidak dapat diantisipasi siapapun,” katanya. “Pastinya kami akan menganalisa situasi saat ini dan memperbaiki respons kami. Kami jelas mendapat pelajaran dari kejadian ini,” imbuhnya.(ara/jpnn)
BANJIR yang diakibatkan hujan deras melanda wilayah utara negara bagian Minnesota, Amerika Serikat Rabu (20/6) kemarin. Sebuah kebun binatang lokal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Siapa Pemegang Kendali Vatikan Sepeninggal Paus dan Bagaimana Memilih Penggantinya?
- Sede Vacante, Masa ‘Kursi Kosong’ setelah Paus Vatikan Wafat
- Setahun Sebelum Meninggal, Paus Fransiskus Sederhanakan Liturgi Pemakaman Kepausan
- Kabar Duka, Paus Fransiskus Meninggal Dunia
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global