Kebut Pengerjaan Bandara Agar Diresmikan Jokowi
Senin, 07 November 2016 – 01:17 WIB

Jokowi. Foto: JPNN
“Kalau pencairannya memang harus cepat, ya, kontraktor bantu dulu lah, nanti diganti uangnya kontraktor,” tambahnya.
Baca Juga:
Selain masalah bangunan milik masyarakat, persoalan resort milik salah satu pengusaha yang ada di ujung rencana pembangunan landasan pacu juga sudah disepakati penyelesaiannya.
Yakni, pemilik resort akan membongkar sendiri bangunannya sebelum akhir November nanti.
“Kami lihat sampai akhir bulan ini, karena perjanjian dengan kami November. Dia yang akan bongkar sendiri, semua dibongkar yang masuk area bandara. Itu sesuai surat dari Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan,” jelasnya. (rus/udi/jos/jpnn)
MARATUA – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau terus memantau perkembangan pembangunan Bandara Maratua di Kecamatan Maratua. Pasalnya, pada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus
- Pembangunan Jateng 2026 Diarahkan untuk Penopang Swasembada Pangan
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur