Kebut Tol Salatiga-Kartasura agar Bisa Dipakai Jalur Mudik
Sabtu, 10 Februari 2018 – 06:16 WIB

BELUM BEROPERASI: Sebagian ruas tol Salatiga-Kartasura yang belum dioperasikan karena belum sepenuhnya selesai. Foto: Arief Budiman/Radar Solo
Sedangkan untuk wilayah Boyolali, pembangunan tol paket III terkendala pembebasan lahan. Selain menempuh cara eksekusi, terobosan yang dilakukan yakni melalui sistem sewa.
”Ada 72 bidang di Desa Kiringan, Kecamatan Boyolali Kota yang sudah dieksekusi. Sedangkan bangunan fasilitas sosial dan umum berproses di pemerintah daerah masing-masing, termasuk tanah kas desa,” katanya.
Dia menambahkan, ada tanah wakaf yang juga terkena proyek tol. Untuk itu, proses pembebasannya melalui Kementerian Agama.
“Kalau tanah wakaf berproses di Kementerian Agama. Karena itu beberapa waktu lalu dibentuk tim Satwapres yang membawahi tiga kementrian terkait itu,” terang Fatahillah.(rs/wid/bay/JPR)
Kondisi cuaca yang tak menentu tak mengendurkan pengerjaan tol Salatiga-Kartasura. Sebab, tol itu harus sudah bisa dipakai pada musim mudik Lebaran tahun ini.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- H-7 Lebaran: 77.863 Kendaraan Masuk Lewat GT Kalikangkung
- Berikut Perincian Diskon Tarif Tol Trans Jawa, Catat Nih!
- Jasamarga Catat Kenaikan Volume Kendaraan ke Tol Japek
- Ada Diskon Tarif Tol Saat Nataru, Cek Perinciannya
- Kecelakaan Maut di Tol Solo-Ngawi, Bayi 9 Bulan Meninggal Dunia
- Kecelakaan di Tol Solo-Ngawi Menewaskan 6 Orang, Diduga Inilah Penyebabnya