Kecantikan Airin Tak Secantik Kinerjanya Membangun Tangsel
jpnn.com, JAKARTA - Wakil Ketua Gerakan Persaudaraan Muslim Indonesia (GPMI) Riza Villano Satria Putra mengkritik kepemimpinan walikota Tangerang Selatan Airin Rachmy Diany.
Dia tak menampik bahwa warga Tangsel memiliki sosok kepala daerah yang berparas cantik seperti Airin.
Namun, menurut Riza, selama ini kinerja Airin sangat minim kontribusi bagi warga Tangsel.
BACA JUGA : Airin dan Wali Kota se-Indonesia Minta Naik Gaji ke Presiden
Salah satu yang menjadi parameternya, menurut Riza, di antaranya terkait isu kesejahteraan masyarakat Tangsel. Riza menyebut 30 persen masyarakat Tangsel saat ini masih mencari nafkah di wilayah Jakarta.
"Saat ini ada terdapat 30% warga Tangsel yang kerja di Jakarta, 30% ibu rumah tangga, 10% pekerja kelas menengah, sisanya pekerja menengah ke bawah seperti penjaga toko, pelajar dan pengangguran, kira kira begitu lah," ucap Riza.
Dari sektor industri, Riza menyebut Airin belum mampu menciptakan magnet industri untuk menarik investor membangun Tangsel di luar APBD.
BACA JUGA : Kemendagri Minta Airin Copot Semua Lurah Non-PNS
Saat ini sebanyak 30 persen masyarakat Tangsel yang dipimpin Airin Rachmy Diany masih mencari nafkah di wilayah Jakarta.
- Satu Keluarga Tewas, Ada yang Tergantung, Warga Tangsel Gempa
- Aviary Park Indonesia, Taman Burung Bertaraf Internasional dengan 5 Ekosistem Unik
- Begini Hasil Sementara Penghitungan Suara KPU di Banten, Siapa yang Unggul
- Periksa Suami Airin terkait Korupsi, Kejati Banten Dituding Lakukan Politisasi Hukum
- Jaksa Panggil Suami Airin dan Ketua DPRD Banten terkait Dugaan Korupsi
- Pemkot Tangsel Pastikan Pembangunan SDN Ciputat 01 Sesuai Target