Kecelakaan Maut Honda Brio vs Carry, 3 Orang Meninggal, Salah Satunya Bripka Bobby Chandra
Kamis, 05 November 2020 – 21:29 WIB

Police Line. foto: ilustrasi for sumeks
Sementara pengemudi mobil Carry biru BG 2103 LL, mengalami luka robek di kepala, patah laki kiri, dan kini sedang menjalani perawatan RS Ar Bunda Lubuklinggau.
Baca Juga:
Dua penumpangnya bernama Daljono dan Saidin, dinyatakan meninggal dunia. Sedangkan empat penumpang lainnya mengalami luka-luka.
BACA JUGA: Bripda KM Bikin Malu Polri, Kombes Supriadi: Pasti Dipecat, Tidak Ada Toleransi Lagi
Masing-masing korban adalah Sapriansyah (43), Nurjana (52), Beli Sartika (39), dan Patmawati (45), yang merupakan warga Kelurahan STL Ulu Terawas, Kecamatan STL Ulu Terawas, Kabupaten Musi Rawas.(son/palpres)
Kecelakaan maut terjadi di Jalan Lintas Sumatera, tepatnya depan SMA 3 Petanang, Kelurahan Petanang Ulu, Kecamatan Lubuklinggau Utara I, Sumsel, Kamis (5/11).
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Mobil Masuk Jurang di Pesibar, 3 Orang Meninggal Dunia
- Sempat Tabrak Fortuner, Xenia Bermuatan Jeriken Pertalite Ditinggal Kabur Sopirnya
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Sopir Adu Banteng dengan Bus Rombongan Bonek Akhirnya Tewas
- 5 Berita Terpopuler: Setelah Honorer Dirumahkan, Pemda Tak Ajukan PPPK, Gabungan Aliansi R2/R3 Bakal Gelar Aksi Besar