Kecelakaan Maut Menewaskan Empat Orang, Berikut Identitasnya
Kamis, 29 Juni 2023 – 18:56 WIB
Kemudian Muhammad Luthfi (29) warga Pegandon, Kabupaten Kendal pengendara Honda Scoopt bernomor polisi H-2394-ALD dan Ida Ariani (26) warga Pegandon, Kabupaten Kendal pengendara Honda Beat bernomor polisi H-3875-OM.
Dia menyebut seluruh korban meninggal dunia di lokasi kejadian akibat luka di bagian kepala.
Selain korban meninggal, terdapat dua korban luka lainnya yang merupakan pembonceng sepeda motor yang terlibat kecelakaan.
Petugas kemudian mengevaluasi korban meninggal dunia maupun luka ke rumah sakit untuk penanganan lebih lanjut. (antara/jpnn)
Banjir darah di tempat kejadian perkara kecelakaan maut yang menewaskan empat orang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Terbukti Bersalah, Marisa Putri Penabrak IRT di Pekanbaru Divonis 8 Tahun Penjara
- Kereta Api Rajabasa Tabrak Toyota Rush, 1 Orang Tewas
- Tanggul Jebol, Perumahan Dahlia Kota Semarang Banjir, 380 Jiwa Terdampak
- 5 Berita Terpopuler: Korban Tewas di TKP, Penyebab Kematian Pekerja IKN Diselidiki, Polisi Bergerak
- Tampil Konsisten di Hydroplus Soccer League 2024, Scorpion FC Raih Gelar Juara
- Luthfi-Yasin Siap Pimpin Jateng 5 Tahun ke Depan