Kecelakaan Tanjakan Emen Terulang, Polisi Evaluasi
Selasa, 13 Maret 2018 – 06:32 WIB
Mantan Kapolres Metro Jakarta Utara ini menambahkan, Polri akan mengevaluasi soal beban kendaraan, karena bisa jadi sebagai faktor penyebab kecelakaan selain kelalaian manusia.
“Itu bagian Polri dan Kemenhub yang membenahi,” tandas dia. (mg1/jpnn)
PO bus yang membawa penumpang banyak ataupun angkutan reguler harus waspada ketika melewati Tanjakan Emen.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Polisi Usut Pemicu Kecelakan di Turunan Emen
- Minibus E 7548 PB Terguling di Tanjakan Emen, 16 Terluka
- Pengelola Wisata Diminta Siapkan Tempat Istirahat Sopir Bus
- Kecelakaan di Tanjakan Emen: Sopir Bus 'Bernyanyi'
- Kakorlantas Pimpin Olah TKP Kecelakaan Maut Tanjakan Emen
- Sopir Bus Maut di Tanjakan Emen Resmi Menjadi Tersangka