Kecewa Aksi Bobotoh
Selasa, 21 Mei 2013 – 07:35 WIB

Kecewa Aksi Bobotoh
Dengan begitu, ia berharap pihak panitia pelaksana (panpel) laga kandang Persib Bandung dan pihak keamanan mengambil tindakan lebih tegas dipertandingan kedepannya agar tidak terjadi aksi-aksi tersebut.
Baca Juga:
"Mudah-mudahan kedepan tidak terjadi lagi. Dan saya berharap kita tidak dihukum dan di denda," harapnya.
Hal senada, dikatakan ketua panpel laga kandang Persib Bandung, Budi Bram Rachman, yang berharap pihaknya tidak mendapatkan sanksi cukup keras dari Komisi Disiplin (Komdis) atas kejadian pembakaran mercon dan flare kala Maung Bandung menjamu sape kerap-julukan Madura United.
Penyulutan mercon dan flare terjadi tepat di menit 87 babak kedua, sehingga menyebabkan lapangan diselimuti kepulan asap dari penyulutan tersebut dan terpaksa pertandingan dihentikan selama tiga menit hingga kondisi lapangan kembali normal.
MANAJER Persib Bandung, Umuh Muchtar mengaku kecewa dengan aksi bobotoh-suporter Persib Bandung-yang menyulut mercon dan flare saat pertandingan
BERITA TERKAIT
- MotoGP Spanyol: Jerez Menyimpan Sejuta Kenangan Bagi Marc Marquez, Pahit dan Manis
- Arema FC Vs Madura United Malam Ini, Dalberto Jadi Sorotan
- Berita Duka: Abdi Tunggal Meninggal Dunia
- Piala Italia: AC Milan Jadi Antitesis Inter Milan
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Menang Tipis
- Sudirman Cup 2025: Skuad Garuda Kembali Tergerus