Kecewa dengan Kinerja Kapolda Papua Barat, Senator PFM: Sebaiknya Dicopot Saja

"Harus ada penyegaran dalam tubuh Polri, jangan kelamaan, itu nanti kurang bagus juga untuk kinerja Polri di daerah," sambung dia.
Lebih lanjut PFM menyampaikan, terbaru dirinya sempat mengkomunikasikan adanya tahanan yang sakit, bahkan dikoordinasikan berulang kali dengan Kapolda Papua Barat, tetapi yang bersangkutan seperti tidak menggubris.
Tindakan seperti itu dianggap kurang responsif oleh PFM. Padahal sebagai aparat keamanan seharusnya cepat dan tanggap merespon aduan amupun laporan masyarakat.
"Apa yang kita sampaikan sebagai mitra strategis Kapolri, ini terkait tahanan yang sakitnya sudah parah dan segera harus ditolong kalau tidak bisa kehilangan nyawanya, tentu perlu diatensi. Kalau diabaikan, hal ini wajib menjadi penilaian khusus Kapolri segera ditindaklanjuti," ucap dia.(ray/jpnn)
Senator Mananwir Paul Finsen Mayor sebagai mitra strategis Kapolri sangat kecewa dengan kinerja Kapolda Papua Barat Irjen Jhonny Eddizon Isir.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensesneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN