Kecewa di Euro 2012, Ibra Beli Pulau
Sabtu, 23 Juni 2012 – 07:23 WIB

Kecewa di Euro 2012, Ibra Beli Pulau
Di Euro, Ibra sebenarnya tidak tampil jelek. Striker yang musim depan mengenakan nomor punggung 10 di Milan itu berhasil menjaringkan dua gol, termasuk gol cantik lewat tendangan gunting saat mengalahkan Prancis 2-1 di laga pemungkas grup D (19/6). Tapi, kemenangan itu tidak membuat Swedia terhindar dari posisi juru kunci setelah kalah beruntun di dua laga awal. (dns/ang)
ZLATAN Ibrahimovic tidak mau berlama-lama meratapi kegagalan Swedia di Euro 2012. Kapten sekaligus striker andalan Swedia itu memiliki cara tersendiri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025
- Sudirman Cup 2025: Ini Target dari Menpora Dito Ariotedjo
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025