Kecewa Meski Bisa Berpesta
Jumat, 02 Maret 2012 – 05:41 WIB

Kecewa Meski Bisa Berpesta
"Bagaimanapun, sayang sekali, karena kelolosan kami juga tergantung kepada hasil pertandingan lain antara Qatar melawan Iran. Itulah yang membuat kami gagal melaju ke babak berikutnya. Kami bisa menerimanya," lanjut Adnan.
Baca Juga:
Di sisi lain, pelatih Qatar Paulo Autuori puas dengan kinerja timnya melawan Iran. Apalagi, mereka mampu meraih hasil seri di kandang Iran. "Iran bermain sangat bagus dan saya tidak percaya mereka tidak termotivasi oleh laga ini," kata Autuori.
Sebelum melawan Qatar, Iran sudah memastikan tiket lolos ke babak keempat. "Saya senang karena para pemain bekerja keras hingga menit akhir dan itulah yang saya inginkan dari tim ini. Tetapi, perjalanan masih jauh," kata Autuori. (ham/bas)
RIFFA - Kerja keras Bahrain menghajar Indonesia sepuluh gol tanpa balas akhirnya sia-sia. Sebab, tiket ke babak keempat kualifikasi Piala Dunia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia
- Gregoria Mariska Tunjung Absen di Sudirman Cup 2025, Digantikan Ester Nurumi
- Jorji Absen, Ester Bersama Putri KW Tumpuan Tunggal Putri di Sudirman Cup 2025
- Zona Degradasi Liga 1 Memanas, Semen Padang Protes Keras