Kecewa, Warga Ancam Bunuh Gajah Liar
Minggu, 19 Juni 2011 – 16:09 WIB

Kecewa, Warga Ancam Bunuh Gajah Liar
Ketua Fraksi Partai Gerindra DPRD Way Kanan ini mendesak Pemkab Way Kanan (Dinas Perkebunan dan Kehutanan, red) dan BKSDA Lampung serius menanggapi keluhan warga.
Terpisah, Leaderwan, Kepala Dinas Perkebunan dan Kehutanan Way Kanan menuturkan tim BKSDA Lampung saat ini telah turun ke lokasi di Talang Plastik, untuk melihat dari dekat aktivitas gajah dan mencarikan solusi pengusiran hewan yang dilindungi tersebut dari perkebunan Penduduk.
"Siang tadi tim BKSDA Lampung telah tiba di Way Kanan, dan mereka telah berangkat ke Talang Plastik, karena dilaporkan kawanan gajah ada disana. Jadi, saya akan segera menghubungi mereka atas hal itu. Kita tetap akan mendengarkan keluhan warga. Saat ini masih kita bahas," singkat Leaderwan. (sah/ary)
BLAMBANGAN UMPU– Warga empat desa di Blambangan Umpu, Kabupaten Way Kanan, kian meradang. Keluhan mereka atas serangan gajah liar tak direspon
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia