Kecil Peluang UNESCO Masukan Great Barrier Reef dalam Daftar Bahaya

"Saya kira ada upaya tulus dari Pemerintah Negara Bagian dan Federal untuk berusaha menyelesaikan masalam ini dan saya kita kita perlu memberi kesempatan dan waktu bagi pemerintah untuk menyelesaikan masalah itu,"
"Sekarang jika 3-4 tahun lagi dari sekarang kondisinya justru semakin buruk makan itu mungkin waktu yang tepat bagi kita untuk memasukan Great Barrier Reef sebagai situs warisan dunia yang dalam kondisi bahaya,"
Menteri Lingkungan Federal, Greg Hunt mengatakan pihaknya sudah mengirimkan banyak data untuk mengatasi masalah di kawasan terumbu karang itu dan dirinya optimistis hal itu akan mencegah situs kebanggaan warga Australia itu masuk dalam daftar merah UNESCO.
"Memang ada area yang mengalami kerusakan signifikan di perairan pantai, dan itu sebabnya kami melakukan investasi lebih dari $2 milyar guna mempertahankan dan khususnya meningkatkan kesehatan terumbu karang yang ada daerah pantai," katanya.
Peneliti utama mengenai situs Great Barrier Reef di Queensland memperkirakan kawasan warisan dunia itu tidak akan dinyatakan 'terancam' keberadaannya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia