Kecoa 'Ngamuk' di Telinga Warga Australia
Sabtu, 11 Januari 2014 – 23:31 WIB

Kecoa 'Ngamuk' di Telinga Warga Australia
Walau telah disengsarakan oleh kecoa, Helmer tak berniat membalas dendam dengan membersihkan seisi rumah dari serangga.
Dia juga tak mau menuruti nasihat beberapa teman yang menyarankan agar saat tidur menyumbat telingan atau sambil menggunakan headphone. Meski tak ada lagi makhluk hidup di telinga, Helmer kini terkadang limbung sendiri atau tiba-tiba merasa sakit di rahang. (pra/jpnn)
DARWIN - Jika ada kategori rekor manusia yang paling tahan tersiksa oleh serangga, Hendrik Helmer mungkin layak masuk di dalamnya. Bagaimana tidak,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Demo di Akhir Pekan, Ribuan Warga Amerika Kecam Persekutuan Elon Musk & Donald Trump
- 19 Juta Jiwa Jadi Korban Gempa, Junta Myanmar Masih Sibuk Urusan Perang Saudara
- Gempa M 7,2 Melanda Lepas Pantai Papua Nugini
- Gempa Myanmar, Korban Meninggal Dunia Mencapai 3.301 Orang
- Tornado Menyapu Amerika, 55 Juta Jiwa Terancam
- Trump Berulah, Macron Desak Perusahaan Prancis Setop Berinvestasi di Amerika