Kecurangan Seleksi CPNS Belum Terhenti
Minggu, 24 April 2011 – 07:35 WIB

Kecurangan Seleksi CPNS Belum Terhenti
Nurhayati menyebut, kecurangan seleksi CPNS di Kabupaten Kubu Raya yang mengancam posisi 212 peserta seleksi adalah yang paling parah. "Di daerah lain ada, tapi tidak separah ini," kata dia. Nurhayati mengaku, pihaknya masih belum berani menyimpulkan motivasi di balik kecurangan tersebut.
Bulan lalu Kemen PAN dan RB sudah menjatuhkan sanksi berat bagi daerah yang mempermainkan seleksi CPNS. Diantaranya adalah di Kabupaten Minahasa Utara dan Kabupaten Kepulauan Selayar yang wajib men-scaning ulang lembar jawaban. Selanjutnya di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur dan Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, seleksi CPNS wajib digelar ulang. (wan)
JAKARTA - Investigasi belum rampung, indikasi kecurangan seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) terus bermunculan. Terbaru, Kementerian Pemberdayaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Nono Sampono: PIK 2 Terbuka untuk Semua Agama, Ini Wajah Toleransi Indonesia
- Ketua Umum Yayasan Sanggar Sinar Suci: Penyambutan Thudong adalah Simbol Persatuan Umat
- Aturan Blending BBM Jelas dan Legal, Penyidikan Harus Transparan
- Oknum Dokter Terduga Pelaku Pelecehan Seksual di Malang Dipolisikan Korban
- PT Indo RX Apresiasi Putusan Lembaga Arbitrase Jerman
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini