Kedekatan Agnez Mo dan Chris Brown Cuma Gimmick?
Minggu, 03 Juni 2018 – 19:23 WIB

Foto Agnez Mo bersama Chris Brown di akun Instagramnya. (Instagram Agnez Mo)
"Apa di sana aja gimmick juga?" tanya akun klssnr
Namun, ada juga warganet yang menduga kalau ini hanya sebatas hubungan kerjasama antara kedua artis tersebut.
"Tenang ... ini project single terbaru Agnez sama Chris Brown ... dan itu tadi potongan scene atau poster singlenya, so keep calm," ujar akun geraldmario23. (mg7/jpnn)
Sejak fokus berkarier di Amerika Serikat, Agnez Mo memang kerap memamerkan kemesraan dengan Chris Brown. Sayang, kemesraan keduanya diduga hanya gimmick.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Heboh Kasus Royalti Agnez Mo Vs Ari Bias, Opick Berkomentar Begini
- Bandingkan Agnez Mo dengan Ariel NOAH dan Raffi, Ahmad Dhani: Mereka Tahu Berterima Kasih
- Ahmad Dhani Sindir Agnez Mo soal Royalti, Kalimatnya Pedas Banget
- 3 Berita Artis Terheboh: Agnez Mo Ungkap Kekecewaan, Nikita Mirzani Beri Tanggapan
- Ajukan Kasasi Soal Kasus Royalti Lagu, Agnez Mo Bilang Begini
- Agnez Mo Ajukan Kasasi, Ari Bias Beri Komentar Santai