Keindahan Tak Berujung Sisi Utara Pulau Seram
Minggu, 18 Januari 2015 – 02:30 WIB

SWEET ESCAPE: Dangkalan berpasir putih di tengah laut menjanjikan panorama khas untuk menyendiri. Foto: Dipta Wahyu/Jawa Pos
Di Pulau Lusa Olat (artinya, orang tua laki-laki) itulah, kami menikmati makan siang. Sajian ikan bakar segar, colo-colo, dan sayur pare yang dibawa dari penginapan segera menghentikan orkestra lapar di dalam perut.
Semilir angin dan teduhnya suasanya segera membuai tubuh letih dan mengendurkan ketegangan setelah kami bertualang di Sungai Salawai. (*/c14/dos)
MENJELAJAHI nusantara ini tak akan pernah kehabisan keindahan. Pulau Seram misalnya. Ada pesona laut, sungai, ekosistem yang kompleks, hingga keramahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu