Kejagung Pastikan Terpidana Mati Rodrigo Gularte Bukan Orang Gila
Jumat, 20 Maret 2015 – 15:34 WIB
![Kejagung Pastikan Terpidana Mati Rodrigo Gularte Bukan Orang Gila](https://cloud.jpnn.com/photo/picture/normal/20150320_153543/153543_562733_rodrigo_gularte.jpg)
Rodrigo Gularte. Foto: ist.
jpnn.com - JAKARTA - Kejaksaan Agung memastikan terpidana mati asal Brasil, Rodrigo Gularte tidak sakit jiwa. Karenanya, Rodrigo akan tetap ditembak mati.
"Kita juga punya sumber lain, ternyata orang itu tidak sakit," kata Jaksa Agung Prasetyo, Jumat (20/3) di Kejagung.
Dia menegaskan, sudah ada beberapa pihak yang memberikan keterangan seperti dokter, maupun narapidana lain bahwa Rodrigo tidak gila.
Baca Juga:
"Dari pihak LP dan narapidana yang satu dengan dia," tegasnya.
Namun yang pasti, Prasetyo menegaskan, tidak ada satu halangan pun untuk mengeksekusi yang bersangkutan."Kecuali yang sedang hamil dan anak di bawah 18 tahun," tuntasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kejaksaan Agung memastikan terpidana mati asal Brasil, Rodrigo Gularte tidak sakit jiwa. Karenanya, Rodrigo akan tetap ditembak mati. "Kita
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dampak Efisiensi Anggaran Prabowo, Pekerja Di-PHK, Dana Beasiswa Terancam
- Wapres Tinjau Proyek Terowongan Selili di Kaltim, Dorong Selesai Tepat Waktu
- Deretan Prestasi Safrizal ZA Selama Menjabat Pj Gubernur Aceh
- Wamentan Sudaryono Luncurkan Program Milenial Siap Ekspor di Bali
- ICOPE 2025: Keterlibatan Anak dengan Lingkungan akan Membentuk Generasi Peduli Alam
- Praktisi Hukum Edi Ganggur: Penetapan Hasto Sebagai Tersangka Sangat Politis