Kejagung Rangkul Polri Buru Susno Duadji
Senin, 29 April 2013 – 12:50 WIB
JAKARTA--Jaksa Agung Basrief Arief akan tetap merangkul Mabes Polri untuk segera mencari tahu keberadaan Susno Duadji, yang saat ini berstatus buronan. Meskipun sebelumnya kegagalan eksekusi mantan Kabareskrim Susno Duadji, Rabu (24/4) lalu karena mendapatkan perlindungan dari Kapolda Jawa Barat, Inspektur Jenderal Tb Anis Angkawijayadan dan jajarannya. "Biar penilaiannya ada di Kapolri saja," kata Basrief singkat.
"Koordinasi tetap berjalan. Kami tetap akan bekerjasama dengan Kapolri," kata Jaksa Agung, Basrief Arief pada wartawan di kantor Setkab, Senin (29/4).
Perihal tindakan melindungi hingga menggagalkan proses eksekusi yang dilakukan Kapolda Jabar, Basrief menyerahkan sepenuhnya kepada Kapolri, untuk menentukan sikap dan sanksi.
Baca Juga:
JAKARTA--Jaksa Agung Basrief Arief akan tetap merangkul Mabes Polri untuk segera mencari tahu keberadaan Susno Duadji, yang saat ini berstatus buronan.
BERITA TERKAIT
- Honorer Titipan Mencuat Menjelang Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Bu Sri Punya Usulan
- Bea Cukai & Polri Gagalkan Penyelundupan 38,9 Kg Sabu-Sabu dan 29.182 Butir Ekstasi
- Besok Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Perhatikan Syarat Khusus
- 5 Berita Terpopuler: Arogansi Oknum Pengusaha Surabaya Luntur, Aksi Suruh Siswa Menggonggong Berujung Borgol
- Momen Seskab Teddy Dampingi Presiden Prabowo Temui Presiden Joe Biden di Gedung Putih
- Wamentrans Viva Yoga Berencana Revitalisasi Kawasan Transmigrasi untuk Mendukung Program Food Estate