Kejahatan Tekhnologi Semakin Meningkat
Senin, 24 Juni 2013 – 16:54 WIB
Kaspersky menambahkan layanan game online, sistem pembayaran online, situs bank serta lembaga kredit lainnya dan organisasi keuangan juga sering digunakan untuk menyamarkan upaya phishing. "Phishing telah menjadi metode yang disukai penjahat cyber," jelasnya.
Baca Juga:
Tujuan utama dari kejahatan cybercrime adalah untuk mencuri uang dari calon korbannya. Serangan biasanya dilakukan dengan langsung mengambil uang korban atau dengan cara membeli data yang berhasil dicuri dan dijual di pasar gelap.
Negara yang paling sering dilanda serangan phishing adalah Rusia, Amerika Serikat, India, Vietnam dan Inggris. Dan di negara seperti Amerika Serikat, Inggris, Jerman, Rusia juga India merupakan lokasi server yang "paling dimusuhi," kata Kapersky. (AFP/nam/jpnn)
WASHINGTON--Sebuah perusahaan keamanan asal Rusia, Kaspersky mengumumkan kejahatan teknologi atau cybercrime mengalami peningkatan sekitar 87 persen.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- ByteDance Mengumumkan Pengguna TikTok Bisa Terintegrasi ke Lemon8
- Tim Robotik STIP Jakarta Raih 3 Penghargaan di World Robotic Games of Singapore 2024
- inDrive Hadirkan Aurora Tech Award 2025 Dukung Inovator Perempuan di Bidang Teknologi
- Keunggulan Flex Mode yang Bisa Didapat pada Galaxy Z Fold6
- Game Ragnarok Classic Hadir dengan Fitur Modern, Makin Seru
- Peringati Hari Ayah, Telkomsel Ajak Masyarakat Luangkan Waktu Telepon Orang Tua