Kejaksaan Agung Didesak Tuntaskan Sisminbakum
Rawan SP3 , Dan Munculkan KKN Baru
Kamis, 19 Agustus 2010 – 19:05 WIB

Kejaksaan Agung Didesak Tuntaskan Sisminbakum
Baca Juga:
Petrus mempertanyakan kenapa saat itu PT SRD yang ditunjuk memegang Sisminbakum kok tidak dilelang. Di PT SRD ada orang yang terkait dengan Menteri hukum saat itu Yusril Ihza Mahendra. "Sisminbakum mulai tahun 2000 lalu kantor firma hukum didirikan pada 2001 oleh Yusril dimana Gerard Yakobus di firma itu sebagai salah satu pendiri. Lalu di PT SRD Gerald tercatat sebagai salah satu pemegang saham," ungkap Petrus.
Menurut Petrus, ada penyalahgunakan fasilitas negara yaitu kekuasaan menteri dan orang yang dekat dengan menteri, ada celah untuk mengambil keuntungan pribadi bahkan ada disebut-sebut masuk ke kantong pejabat.
Mengenai pendapat Kwik Kian Gie yang terkesan membela program sisminbakum, menurut Petrus, Kwik tidak melihat siapa yang ada di dalam Sisminbakum, dan apa hubungan dekatnya dengan Yusril. "Pak Kwik tahu ini berjalan bagus, dia tidak melihat warna KKN. Kepanikan Yusril mempersoalkan status Jaksa Agung. Dia mencoba-coba supaya perkara ini tidak diteruskan. Namanya juga usaha. Wajar-wajar saja. Dia panik," katanya.
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR Syarifudin Sudding tetap berpendapat bahwa dakwaan jaksa terkait kasus Sisminbakum sangat lemah sepanjang masih
BERITA TERKAIT
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul MPR Ganti Gibran, Deddy PDIP Semringah
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal