Kejaksaan Benarkan Mantan Menkes Tersangka
Jumat, 13 April 2012 – 14:18 WIB

Kejaksaan Benarkan Mantan Menkes Tersangka
Informasi bahwa Siti Fadilah menjadi tersangka dikemukakan dua pegawai Kemenkes, Mulya Hasjmy dan Hasnawaty saat menjadi saksi di Pengadilan Tipikor, Kamis (12/4), untuk terdakwa kasus pengadaan alat kesehatan M Naguib. Naguib adalah mantan direktur pemasaran salah satu anak perusahaan PT Indofarma Tbk.
Mulya Hasjmy yang sempat menjadi Kepala Pusat Penanggulangan Masalah Kesehatan dan Hasnawaty, mantan Ketua Panitia Pengadaan Proyek Alat Kesehatan tahun anggaran 2005, mengaku sekitar dua pekan lalu sempat diperiksa Bareskrim untuk tersangka atas nama Siti Fadilah Supari.
Mabes Polri sendiri membantah bahwa Siti Fadilah sudah tersangka. Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Pol Saud Usman Nasution hanya mengakui Siti pernah datang ke Bareskrim pada Senin (9/4) untuk mengklarifikasi kasus pendafaan alat kesehatan di Kemenkes tahun 2005.
Sesuai namanya, selain memberitahu adanya penyidikan, bagi kejaksaan SPDP merupakan permintaan dari penyidik agar jaksa segera membentuk tim jaksa peneliti berkas pemeriksaan atau BAP. (pra/jpnn)
JAKARTA- Jaksa Agung Basrief Arief membenarkan pihaknya telah menerima Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) atas nama Siti Fadilah Supari.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap