Kejar Gelar Doktor di Usia 100 Tahun
Jalani Berbagai Status, Mulai Pejuang sampai Hakim
Selasa, 19 Oktober 2010 – 14:41 WIB

SEMANGAT - Bholaram Das, sang kakek usia seabad yang masih berniat bisa meraih gelar doktor. Foto: News-views.in.
Setali tiga uang dengan Patnaik, Okhil Kumar Medhi, wakil chancellor, pun kagum pada Das. "Mahasiswa berusia 100 tahun termasuk langka di dunia," ungkapnya.
Konon, gagasan untuk berkuliah lagi itu datang dari salah seorang cucu perempuan Das yang berprofesi sebagai dosen. Begitu usul tersebut direaksi positif oleh Das, keluarga besar pria lincah itu pun bersorak. Mereka bangga memiliki ayah dan kakek yang tidak pernah lelah belajar.
Meski harus berjalan dengan bantuan tongkat, Das terlihat masih kuat dan bugar. Dia juga masih suka menonton pertandingan cricket di layar kaca dengan antusiasme yang sama dengan generasi muda. Das juga gemar membaca segala jenis buku, walau harus dengan bantuan kacamata tebalnya. Semangatnya untuk belajar memang masih terus menyala. "Saya suka tersenyum dan harus selalu bahagia," ujarnya. (hep/c5/dos)
Bholaram Das tepat memasuki usia seabad, Sabtu (16/10) lalu. Tapi, mantan pejuang kemerdekaan India itu tidak berhenti berjuang. Dia justru mengawali
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza