Kejar Monyet di Pohon, Bocah SMP Jadi Begini
Senin, 25 September 2017 – 14:19 WIB
Namun, karena peralatan medis yang ada kurang mendukung, akhirnya Susino dirujuk ke RS Sanglah. Susino mengalami luka tusukan pada bagian leher dan patah tulang tangan kanan.
Untuk patah tulang di bagian tangan kanannya sudah dilakukan tindakan operasi. Namun, luka tusuk yang ada di bagian leher belum bisa dioperasi.
“Biaya operasi dan pengobatan dan biaya rumah sakit lainnya sudah tertutupi oleh BPJS Kesehatan kelas III. Mudah-mudahan Susino cepat membaik dan segera sembuh,” harap sang ibu kepada anaknya.(rb/jul/mus/mus/JPR)
Bocah kelas 2 SMP bernama M Susino yang berupaya mengejar monyet di atas pohon justru terjatuh. Nahas, lehernya tertusuk ranting.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Kawanan Monyet Liar Masuk Permukiman Bikin Resah Warga Cipayung Jaktim
- Manajemen Monyet Jadi Topik Kampanye HashMicro, Apa Artinya?
- Selamatkan Monyet, 2 Polisi Diganjar Penghargaan dari Kapolda
- Edisi Tematik Honda Monkey 125, Ada Buah Cherry dan Monyet Bobby Bobana
- Monyet Berkeliaran Bikin Resah Warga Kota Bandung
- Nakal, Monyet di Monkey Forest Ubud Memelorotkan Baju Eks Miss Peru