Kejar Rekor Bulls Era Jordan

Lakers Kini 11-1, Potensi Capai 20-1

Kejar Rekor Bulls Era Jordan
Kejar Rekor Bulls Era Jordan
Jadi, sekali lagi harus ditegaskan, Lakers punya peluang untuk meraih rekor spektakuler hingga menjelang pergantian tahun nanti.

Bicara soal peluang itu, Lakers terkesan mantap sekaligus hati-hati. Ya, di atas kertas mereka punya potensi meraih rekor 20-1 atau lebih baik lagi. Namun, sejarah menunjukkan Lakers bisa lengah saat menghadapi lawan ringan. Tahun lalu misalnya, Lakers hanya meraih rekor 1-1 lawan Charlotte Bobcats, 1-1 lawan Nets, dan 1-1 lawan Bucks. Semua lawan yang semestinya bisa mereka libas dengan mudah.

Dua musim lalu, mereka juga disapu oleh New York Knicks, dan hanya meraih rekor 2-2 melawan Memphis Grizzlies, tim terburuk saat itu.

Andrew Bynum, center muda Lakers, bilang timnya sekarang sudah lebih matang. Seharusnya, tidak ada lagi alasan untuk kehilangan fokus. "Kami akan terus fokus. Apalagi, semua pemain kami masih merasa pahit gara-gara kalah di final musim lalu. Kami akan terus bermain tajam," ujarnya.

LOS ANGELES - Los Angeles Lakers, tak perlu diperdebatkan lagi, merupakan tim paling mantap di awal musim 2008-2009 ini. Kobe Bryant dkk kemarin

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News