Kejar Target Puncak Klasemen
Minggu, 11 Desember 2011 – 11:17 WIB

Kejar Target Puncak Klasemen
Sejatinya, Milan juga baru menjalani matchday pemungkas Liga Champions melawan Victoria Plzen (6/12). Bedanya, Milan turun dengan pasukan pelapisnya. Mereka mengistirahatkan sebagian pemain utamanya untuk persiapan melawan Bologna.
Ya, pelatih Milan Massimiliano Allegri sengaja menyimpan Zlatan Ibrahimovic, Kevin Prince Boateng, dan Ignazio Abate. Bek asal Brazil Thiago Silva hanya dimasukkan sebagai pengganti pada akhir babak pertama.
Tujuannya jelas. Mereka ingin supaya para pemain Milan bugar dan bisa pulang dengan tiga angka ketika melawan Bologna. Mereka ingin melanjutkan kiprah gemilangnya di Serie A, di mana Milan sudah melawati delapan laga beruntun tanpa kalah.
"Konsentrasi harus dijaga. Kami menargetkan untuk mendapatkan angka sebanyak mungkin sebelum liburan Natal. Kami harus menjaga mental dan fisik agar performa bagus ini tetap terjaga," kata Massimiliano Allegri, pelatih Milan, seperti dikutip Football Italia.
BOLOGNA - Prioritas utama AC Milan selama Desember adalah bertakhta di puncak klasemen Serie A Liga Italia. Tinggal tiga pertandingan tersisa pada
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025