Kejari Aceh Barat Usut Dugaan Korupsi Pajak Daerah, Siapa Tersangka?
Sabtu, 02 Maret 2024 – 20:12 WIB

Kepala Kejaksaan Negeri Aceh Barat, Siswanto. (ANTARA/HO-Dok Pribadi)
“Permintaan keterangan para saksi ini dibutuhkan untuk pengungkapan perkara dugaan tindak pidana korupsi yang saat ini sedang kami tangani,” tutur Siswanto.
Ketika dikonfirmasi apakah sudah ada tersangka dalam kasus korupsi pajak daerah itu, Siswanto menjawab masih menunggu hasil audit kerugian negara.
"Belum, baru ditingkatkan ke penyidikan. Nanti Kalau sudah ada audit baru tetapkan tersangka," kata Siswanto.(ant/fat/jpnn.com)
Penyidik Kejari Aceh Barat sedang mengusut dugaan korupsi pajak daerah di Pemkab Aceh Barat. sekda dan mantan sekda sudah diperiksa. Siapa tersangka?
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Langsung Ditahan
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- IAW Soroti Upaya Pelemahan Kejaksaan di Revisi KUHAP
- Kasus Suap Hakim Rp 60 Miliar, Ada Catatan Ini di Rumah Marcella Santoso
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK