Kejari Morowali Konfirmasi Pemanggilan Anwar Hafid Hoaks
Senin, 25 November 2024 – 07:53 WIB
Klarifikasi dari Kejari Morowali ini menjadi bukti kuat bahwa fitnah yang dialamatkan kepada Anwar Hafid tidak berdasar. Dukungan publik terhadap pasangan Anwar Hafid dan Reny Lamadjido pun diyakini akan semakin menguat menjelang hari pencoblosan pada 27 November 2024.
Fitnah-fitnah ini justru semakin membuat Anwar Hafid di atas angin. Karena satu per satu kebenaran mulai terungkap ke publik, menandakan Anwar Hafid sama sekali tidak memiliki kecatatan apapun. (cuy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kejaksaan Negeri Morowali memastian pemanggilan terhadap Anwar Hafid selaku cagub Sulteng tidak benar.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Heboh Aparat Nyatakan Dukungan ke YSK, Pengamat: Pelanggaran Netralitas
- Korban Erupsi Gunung Lewotobi Tetap Bisa Gunakan Hak Pilih di Pilkada 2024
- Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Bima: Kasihan yang Sudah Antre Lama
- Hasto PDIP Nilai Prabowo Sosok Kesatria, Lalu Menyindir Jokowi
- Akun Medsos PJ Bupati Temanggung Diserang Warganet: Stop Cawe-Cawe
- 3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa