Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022: Sudarsono Tak Ragukan Kemampuan Pasukan Merah Putih

Kejuaraan Dunia Wushu Junior 2022: Sudarsono Tak Ragukan Kemampuan Pasukan Merah Putih
Timnas Wushu Junior Indonesia tampak sedang berlatih. Foto: PB WI

Pada pertandingan hari pertama, Selasa, 6 Desember 2022, kata Probo Muljono, dua atlet Junior A putra, Josh Tieasto dan Rainner Reinaldy Ferdiansyah akan menjadi andalan.

"Josh dan Rainner punya peluang untuk meraih emas. Mudah-miudah bisa terwujud," kata Probo.(dkk/jpnn)

Manajer Tim Nasional (Timnas) Wushu Junior Indonesia, Sudarsono mengaku 11 atlet sanda junior Indonesia memang tak memiliki pengalaman bertanding internasional


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News