Kekerasan Seksual di Indonesia Meningkat 6 Persen, Paling Banyak Kasus Pemerkosaan

Menurut Indra, jumlah kasus kekerasan seksual pada 2020 lalu meningkat 6 persen dibanding tahun 2019.
"Kekerasan seksual adalah sebuah fenomena puncak gunung es. Kasus yang dilaporkan hanyalah sebagian kecil yang sebenarnya terjadi di masyarakat," ucapnya.
Indra menjelaskan, data Komnas Perempuan menyebutkan dalam kurun 10 tahun ada 35 orang perempuan mengalami kekerasan seksual setiap hari.
"Data Komnas Perempuan juga menunjuukan bahwa dalam kurun 10 tahun dari 2001 sampai 2011, lembaga ini menemukan setidaknya sehari 35 orang perempuan termasuk, anak perempuan mengalami kekerasan," ujarnya.
Menurutnyya, kasus kekerasan seksual juga menjadi sorotan dunia internasional melalui Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).
"Dalam skala PBB mencatat 1 dari 3 perempuan menghadapi kekerasan semasa hidupnya," katanya. (ddy/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sekretaris Jenderal DPR RI Indra Iskandar kekerasan seksual pada 2020 lalu meningkat 6 persen dibanding tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- Mendiktisaintek dan Menkes Evaluasi Pendidikan Dokter Spesialis, Imbas Kekerasan Seksual di RSHS
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Mbak Puan Sentil Israel soal Serangan di Palestina