Kekuatan Mental, Kunci Kesuksesan El Real
3 Real Madrid v Atl Bilbao 2
Selasa, 28 Oktober 2008 – 14:34 WIB

Kekuatan Mental, Kunci Kesuksesan El Real
Permainan di babak kedua menjadi lebih ketat dan seru. Tapi, Real lebih beruntung setelah Higuain mencetak gol ketiga pada menit ke-59. Los Merengues seharusnya bisa menambah gol kemenangan. Sebab, Bilbao bermain dengan sepuluh orang sejak menit ke-77 setelah Fernando Amorebieta kena kartu merah. Tapi, hingga peluit panjang berbunyi, tidak ada lagi gol yang tercipta.
Baca Juga:
"Setelah kalah di Liga Champions (dari Juventus, Red), kami sulit bangkit. Menilai pertandingan jangan hanya melihat skor. Bagi saya, kemenangan ini sangat berharga karena diraih dengan perjuangan dan kekuatan mental para pemain kami sepanjang pertandingan," tutur Bernd Schuster, entrenador Real, kepada AFP.
Di kesempatan terpisah, Higuain yang menjadi pahlawan Real terlihat berbunga-bunga. Penyerang asal Argentina itu kini menjadi top scorer Real di Liga Primera dengan koleksi lima gol. Padahal, penyerang 20 tahun tersebut kerap menjadi cadangan Raul ataupun Nistelrooy.
"Tim kami harus tetap mencetak gol meskipun Raul atau Nistelrooy absen. Saya tidak boleh menyia-nyiakan kesempatan," ujarnya kepada Tribalfootball.
MADRID - Kekuatan mental adalah kunci sukses Real Madrid menjadi yang terbaik di dua musim terakhir Liga Primera Spanyol. Kalah 1-2 dari Deportivo
BERITA TERKAIT
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri