Keliling Milan, Liput Balap Formula 1 dan Kunjungi Artis Sepeda (3-Habis)
Tidak Boleh Dibersihkan, Pajang Sepeda Berlumpur
Jumat, 14 September 2012 – 01:01 WIB
Kami janjian mengunjungi pukul 08.30. Perkiraan kami, di sana bisa dua jam, baru ke Monza pas sebelum sesi latihan Formula 1 pertama diselenggarakan.
Cambiano merupakan kawasan industri. Banyak perusahaan kondang dunia yang punya fasilitas di sana. Untuk mencapai lokasi Colnago, kami harus naik mobil atau taksi.
Begitu sampai, di lobi reception sudah terpajang banyak model sepeda Colnago. Mulai yang sederhana sampai yang terbaru. Termasuk yang edisi terbatas, termasuk contoh Colnago for Ferrari. Terlihat pula gudang besar, tempat sepeda singgah sebelum disebar ke berbagai penjuru dunia.
Meski semua dipajang di situ, tidak ada yang dijual. Kami sudah diingatkan bahwa tidak ada penjualan sepeda atau aksesori di Cambiano.
Colnago adalah Ferrari-nya sepeda. Keduanya bahkan sudah bekerja sama selama puluhan tahun. Penulis sempat bertemu Ernesto Colnago, sang legenda,
BERITA TERKAIT
- Eling Lan Waspada, Pameran Butet di Bali untuk Peringatkan Melik Nggendong Lali
- Grebeg Mulud Sekaten, Tradisi yang Diyakini Menambah Usia dan Menolak Bala
- AKBP Condro Sasongko, Polisi Jenaka di Tanah Jawara
- MP21 Freeport, Mengubah Lahan Gersang Limbah Tambang Menjadi Gesang
- Sekolah Asrama Taruna Papua, Ikhtiar Mendidik Anak-anak dari Suku Terpencil Menembus Garis Batas
- Kolonel Zainal Khairul: Pak Prabowo Satuan Khusus, Saya Infanteri dari 408