Kelompok 14 Tak Gubris Deadline
Senin, 17 Oktober 2011 – 05:15 WIB
"Saat ini saya tak mau berandai-andai. Saya ingin siapkan jalannya dulu untuk klub-klub ini bisa ikut berkompetisi. Tapi jika memang pada akhirnya tidak bisa menyatakan kesiapanan, kami akan mengevalusi semuanya. Langkah seperti apa yang akan diambil, akan kami putuskan nanti," beber Sihar. (ali/vem/dra)
Daftar 14 Klub yang Berniat Berkompetisi di ISL
Daftar 14 Klub yang Berniat Berkompetisi di ISL
- Persisam Samarinda
- Persiba Balikpapan
- Sriwijaya FC
- Persipura Jayapura
- Persidafon Dafonsoro
- Persiwa Wamena
- Persela Lamongan
- PSPS Pekanbaru
- Pelita Jaya
- PS Semen Padang
- Deltras Sidoarjo
- Mitra Kukar
- Persija Jakarta (versi Ferry Paulus)
- Arema Indonesia (versi Rendra Kresna)
JAKARTA - Masa depan Indonesian Premier League (IPL) kian tidak jelas. Imbauan sang pengelola, PT Liga Primer Indonesia Sportindo (PT LPIS), kepada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
- Luar Biasa! 2 Pemain Non-Pelatnas PBSI Lulus BWF World Tour Finals 2024
- Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
- Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
- Liga Champions: 40 Gol Tercipta di 9 Pertandingan, Gila!
- Liga Champions: Manchester City Gagal Menang di Kandang Sendiri