Kelompok Bersenjata Gabung Kelompok Politik Masuk Kota
Senin, 11 Juni 2012 – 16:33 WIB

Kelompok Bersenjata Gabung Kelompok Politik Masuk Kota
JAKARTA -- Kelompok bersenjata di Papua yang biasa beroperasi di hutan sudah masuk kota. Mereka bergabung dengan kelompok politik untuk terus membuat situasi tidak kondusif. Kemudian mereka bersatu dengan kelompok yang menginginkan Papua mendapatkan perhatian dari dunia internasional, termasuk perhatian dari kelompok pemerhati HAM Internasional.
Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Marciano Norman mengatakan hal tersebut menjawab wartawan Senin (11/6), di Jakarta.
Baca Juga:
Marciano mejelaskan, serangkaian kasus penembakan itu ada kaitannya dengan masuknya kelompok bersenjata yang selama ini bermainnya di luar tapi sekarang masuk ke kota.
Baca Juga:
JAKARTA -- Kelompok bersenjata di Papua yang biasa beroperasi di hutan sudah masuk kota. Mereka bergabung dengan kelompok politik untuk terus membuat
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?