Keluar Penjara, Saleh Djasit Dirikan Pesantren
Selasa, 17 Agustus 2010 – 11:11 WIB
Berkali-kali diungkapkan, waktu hari tuanya akan diisi dengan kegiatan-kegiatan pendidikan, seperti membantu masyarakat atau siswa yang putus sekolah karena tidak mampu dan kekurangan biaya.
Baca Juga:
Saat diwawancarai Riau Pos (grup JPNN), Saleh sama sekali tidak mau komentar mengenai hal yang terkait dengan kasusnya dulu. Ditanya sudah berapa lama Saleh berada dalam sel, dan apakah dia mengitung berapa hari dan jam pastinya, Saleh hanya mengatakan agar jangan menyinggung hal tersebut. "Sudahlah, itu sudah masa lalu, jangan kita bicara kebelakang lagi, yang terpenting hari ini adalah mengisi hari depan dengan lebih baik," ujar Saleh. (rul/sam/jpnn)
PEKANBARU - Mantan Gubernur Riau, Saleh Djasit, kemarin (16/8) resmi keluar dari Lembaga Pemasyarakatan Bangkinang, untuk menjalani masa pembebebasan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres OKU Timur Musnahkan 35,74 Kilogram Ganja Kering
- Susun Renstra 2025-2029, Diskominfo Tangsel Libatkan Publik
- Kecelakaan Truk Aki Rem Blong di Turunan Silayur Semarang, Dua Orang Meninggal Dunia
- Diduga Rem Blong, Truk Tronton Menghantam Warung dan Sepeda Motor, Sadis
- Irjen Iqbal Beri Pembekalan Pengamanan Pilkada 2024 di Rokan Hulu Jelang Pencoblosan
- Irjen Iqbal: Tidak Ada Lagi Kampung Narkoba, Kami Kejar Sampai ke Lubang Tikus