Keluarga Aktivis Korban Penculikan Tak Mau Ada Monster Menang Pilpres
Rabu, 13 Maret 2019 – 20:16 WIB

Jumpa pers IKOHI di Jakarta, Rabu (13/3). Foto: Gunawan Wibisono/JawaPos.Com
Harapan senada disampaikan Suyadi, kakak kandung aktivis mahasiswa Suyat yang hilang pada 1998 setelah dijemput aparat. Suyadi meyakini Prabowo adalah pihak yang bertanggung jawab atas hilangnya Suyat.
"Dari penculikan ini kami identifikasi bahwa penculikan adalah Danjen Kopassus yang bertanggung jawab, adalah Prabowo," ungkapnya.
Berita terkait: Anak Amien Rais Anggap Penculikan Aktivis dan Pemecatan Prabowo Hidangan Basi
Karena itu Suyadi mengharapkan masyarakat membuka mata lebar-lebar untuk melihat rekam jejak calon kepala negara. "Maka itu saya menganjurkan jangan pilih capres pelanggar HAM," tegasnya.(jpc/jpg)
Sejumlah kerabat aktivis korban penculikan 1998 yang tergabung dalam Ikatan Keluarga Orang Hilang (IKOHI) menyatakan tak akan mendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2019.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Irwan Fecho Bicara Pembangunan Berkelanjutan di Rakernas IKA SKMA 2025
- Bikin Acara Bertema Kemandirian, KPPI: Perempuan Harus Bersama Memajukan Bangsa
- Prabowo Sebut Petani Harus Bisa Punya Rumah dan Mobil
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Cak Imin: Tergesa-Gesa Amat, Sih
- Wujudkan Visi Prabowo, Bupati Lahat Siapkan Generasi Emas Lewat Pengembangan SDM Unggul
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam