Keluarga Bergantian Cium Kening Amrozi-Mukhlas

Keluarga Bergantian Cium Kening Amrozi-Mukhlas
Keluarga Bergantian Cium Kening Amrozi-Mukhlas
Hendra kemarin juga terlihat ikut menenteng sebuah lipatan kain warna hitam. Ternyata, ketika diminta untuk membuka, kain itu bertulisan semangat dan ucapan terhadap Amrozi.

Polisi-Massa Sempat Bentrok

Keinginan Tariyem agar Amrozi dan Ali Ghufron alias Mukhlas bisa segera pulang ke kampung halamannya di Desa Tenggulun, Kecamatan Solokuro, Lamongan, terwujud kemarin (9/11). Hanya, kakak-adik itu pulang kampung dalam keadaan tidak bernyawa lagi setelah regu tembak Brimob mengeksekusi mati kedua terpidana bom Bali I tersebut.

Helikopter yang mengangkut jenazah Amrozi dan Mukhlas mendarat di Lapangan Bulubrangsi, Laren, sekitar 4 km dari Tenggulun, pukul 08.45. Ali Fauzi, adik Amrozi lain ibu, terlihat keluar dari helikopter.

LAMONGAN  - Wajah Ny Tariyem tampak tenang. Puluhan anggota keluarga dan kerabat yang mendampingi ibu kandung Amrozi dan Mukhlas itu juga terdiam.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News