Keluarga Besar Soetoro, Kerabat Dekat Obama di Jakarta

Kalau ke Jogja, Barry Bisa Habiskan Seekor Ayam Baceman

Keluarga Besar Soetoro, Kerabat Dekat Obama di Jakarta
Keluarga Besar Soetoro, Kerabat Dekat Obama di Jakarta
Kepada dia, Maya mengatakan berencana membuka sekolah internasional di Pulau Dewata itu. Bahkan, dia telah menyurvei sebuah lahan di Bali untuk menunjukkan keseriusannya. "Tapi, batal karena bom Bali II," tandas Ayu.

Sejak itu, Ayu terus berkomunikasi dengan Maya. Kira-kira sebulan lalu, Maya mengirimkan sebuah email kepada dirinya. "Dia meminta Obama didoakan agar bisa menang, jadi presiden AS," ungkap Ayu. (el)

KELUARGA besar Soetoro ikut degdegan saat pemilihan presiden Amerika digelar kemarin. Sebab, mereka punya ikatan emosional dan hubungan keluarga


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News