Keluarga Istana Bahrain pun Terbelah
Minggu, 20 Maret 2011 – 18:18 WIB
Kerajaan Saudi khawatir, jika pemerintahan Al Khalifa menyerah kepada gerakan demokrasi, pemerintahan akan dipimpin oleh kelompok Syiah (mayoritas). Tekanan serupa bisa menjalar ke Istana Saud, Arab Saudi, diskriminasi terhadap warga Syiah terjadi di provinsi timur negara tersebut.
Demonstrasi warga Syiah sudah pecah di beberapa wilayah Saudi meski pemerintah setempat melarang. Kehadiran pasukan Saudi di Bahrain mengonfirmasi bahwa dinasti Al Khalifa telah gagal menangani krisis politik di negara tersebut. (cak/c10/dwi/ito/jpnn)
MANAMA - Di tengah situasi Bahrain yang terus memanas saat ini, keluarga Al Khalifa yang menjadi penguasa di negeri kerajaan tersebut ternyata tidak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer