Keluarga Khaled Sharrouf Masih di Wilayah ISIS di Suriah

Keluarga Khaled Sharrouf Masih di Wilayah ISIS di Suriah
Keluarga Khaled Sharrouf Masih di Wilayah ISIS di Suriah

"Saya berbicara dengan salah satu badan, dan mereka mengatakan tidak bisa membantu lagi." katanya kepada 7.30

"Tentu saja saya kecewa, siapa lagi yang bisa  membantu anak dan cucu saya keluarga dari tempat seperti itu. Saya sendiri sudah pasti tidak bisa."

Dia mengatakan kekecewaan atas pernyataan Menteri imigrasi Peter Dutton hari Rabu lalu.

"Mungkin dia harus berbicara dengan polisi dan mendapat laporan mengenai pembicaraan kami, karena itu adalah pihak pertama yang saya hubungi." tambahnya.

Seorang juru bicara AFP mengatakan mereka tidak akan memberikan komentar mengenai kasus individual, dan pemerintah sudah berulang kali memperingatkan warga Australia untuk tidak bepergian ke Suriah.

"Tentu saja, kesejahteraan anak-anak menjadi perhatian kami dalam kasus seperti ini." kata juru bicara tersebut.

"Pemerintah akan bekerja sama erat dengan pemerintah negara bagian yang relevan yang bertanggung jawab atas keselamatan dan kesejahteraan anak-anak tersebut."

Nettleton menolak kemungkinan bahwa putrinya harus dikenai dakwaan kriminal bila dia kembali ke Australia.

Mertua perempuan dari teroris asal Australia Khaled Sharrouf mengatakan Polisi Federal Australia (AFP) menolak membantu membawa anak perempua dan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News