Keluarga Korban Kapal Tenggelam Minta Basarnas Bertindak
Rabu, 28 November 2018 – 11:30 WIB

Ilustrasi Basarnas. Foto: Ricardo/JPNN.com
Kapal membawa 14 penumpang, tujuh ABK kapal bisa dievakuasi dalam keadaan selamat.
Sementara tujuh penumpang yang masih dinyatakan hilang yakni Syamsul Salda (38),Trasius (35), M Pande Saleh (67), Riski (26), Sutrisno (57), Soni Kancil (41), dan Phlipus Bay (43).(cuy/jpnn)
Kami sekeluarga meminta Basarnas Pusat ikut membantu pencarian tujuh korban KM Multi Prima yang masih hilang.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Kepala Basarnas Tinaju Arus Mudik Lebaran 2025 di Rest Area Km 57 Tol Cikampek Utama
- Longboat Membawa 5 Orang Tenggelam, 3 Penumpang dalam Pencarian
- Operasi SAR Ditutup, 3 Korban Longboat Terbalik di Malut Dinyatakan Hilang
- Begini Kondisi Fiersa Besari Setelah Dievakuasi dari Puncak Cartensz
- KM Sabuk Nusantara 110 Kandas di Perairan Pulau Laut, Penumpang Dievakuasi Basarnas
- Sempat Hilang Kontak, 3 Nelayan Kota Tual Ditemukan Tim SAR Gabungan