Keluarga Korban Lapas Cebongan Menuntut Keadilan
Minta Pelaku Diseret ke Pengadilan HAM
Kamis, 11 April 2013 – 16:56 WIB

Keluarga Korban Lapas Cebongan Menuntut Keadilan
Victor menyatakan ada beberapa alasan mengapa kasus ini dinilai harus dibawa ke Pangadilan HAM Adhoc. Di antaranya, pelaku telah diketahui jelas merupakan oknum militer yang notabene bertanggungjawab melindungi negara.
“Selain itu perbuatan penyerangan yang mereka lakukan jelas-jelas telah merongrong kewibawaan negara. Artinya yang tejadi adalah serangan terhadap negara, karena (Lapas) adalah simbol negara yang melindugi setiap orang yang ditahan di dalam,” ujarnya.
Alasan lain adalah sebelum penyerangan Sabtu (19/3) dini hari lalu, informasi yang berkembang menurut Victor, menyebut telah terjadi arus keluar masuk yang tidak seperti biasa di dalam Lapas. Karena itu ia mengaku heran karena pengamanan Lapas tidak diperketat.
“Jadi sekarang ini kita datang ke Komnas HAM untuk menuntut keadilan hukum. Karena akibat serangan itu, telah mengakibatkan kematian orang yang ada dalam perlindungan negara,” katanya.
JAKARTA – Keluarga korban penyerangan Lembaga Pemasyarakat (Lapas) Cebongan, Sleman, Yogyakarta menuntut keadilan dengan mendatangi Kantor
BERITA TERKAIT
- QRIS Simbol Kedaulatan Digital Indonesia, Hanif Dhakiri: Bukan Semata Alat Pembayaran
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana