Keluarga Pasien Covid-19 Diseret, Ditarik dari Kamar Jenazah oleh Tim Gugus Tugas, Viral
Meski demikian, hal itu karena masyarakat belum paham dan perlu diberikan edukasi, sehingga seringkali kejadian seperti itu terjadi, baik pasien itu akan dibawa tempat isolasi, rumah sakit hingga dimakamkan.
"Masyarakat memang tidak mau tahu, karena belum tahu, makanya perlu diberikan edukasi. Saya belum tahu soal video itu, dan mau mengkonfirmasi ke sana," katanya.
Ichsan berharap, tim gugus tugas dalam setiap menjalankan tugasnya tetap memberikan pelayanan, terutama COVID-19. Sebab melihat kondisi seperti sekarang ini, sebagaian masyarakat belum memahami kerja tim gugus tugas.
"Setiap memberikan layanan terutama yang COVID ini tentu kondisi kepanikan masyarakat masih ada, maka pendekatan presuasif dengan edukatif harus di kedepankan," harap dia. (antara/jpnn)
Sebuah video memperlihatkan Tim Gugus Tugas Covid-19 menyeret perempuan keluarga pasien Corona karena menghalangi eksekusi pemakaman.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Polda Sulsel Bongkar Korupsi Berjemaah yang Merugikan Negara Rp 84 Miliar
- Kasus Kredit Fiktif Rp 55 Miliar Bank BUMN di Sulsel, Polisi Beri Info Begini
- 9 Menteri dan Wamen di Kabinet Merah Putih dari Sulsel, Ini Daftarnya
- Terus Bergerak, Tim Dozer Pasang 3.059 Spanduk Andalan Hati di Seluruh Desa se-Sulsel
- Baksos di Kepulauan Selayar, Kemensos Berikan Berbagai Bantuan Senilai Rp 5,82 Miliar
- Mardiono Bakar Semangat Kader PPP Sulsel untuk Kembali Menang di Pilkada 2024