Keluhkan Tingginya PPnBM Sedan
Senin, 23 Maret 2015 – 06:40 WIB

Keluhkan Tingginya PPnBM Sedan
Sementara itu Direktur Pemasaran PT Toyota Astra Motor (TAM) Rachmat Samulo menilai penghapusan PPnBM untuk mobil jenis sedan itu masih wacana sehingga perlu diusulkan secara konkret oleh Gaikindo.
"Pasar sedan kecil, tapi produksi dan penjualan Toyota paling besar baik untuk domestik maupun ekspor," sebutnya.
TAM bahkan memindahkan produksi sedan Vios dan Yaris dari Thailand ke Indonesia. Dengan begitu biaya produksi bisa ditekan dan harga makin kompetitif. Berbagai even kreatif juga digelar untuk memacu penjualan dan loyalitas konsumen.
"Seperti ajang kompetisi Yaris Show Off yang digelar sejak tahun 2007. Pesertanya terus membeludak," jelasnya. (wir)
BANDUNG - Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) meminta insentif kepada pemerintah. Alasannya, sampai sekarang sedan masih dikategorikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian