Kemacetan Parah Terjadi di Kawasan Sitinjau Lauik, Ini Penyebabnya

"Sejumlah personel bertugas membersihkan material di jalan, dan sebahagian lainnya melakukan pengaturan arus lalu lintas di lokasi," ujarnya.
Keterlambatan alat berat datang ke lokasi akhirnya menyebabkan penanganan dan proses evakuasi tertunda, akibatnya arus lalu lintas terganggu dalam waktu yang tidak sebentar.
"Jadi perlu kami sampaikan kepada masyarakat bahwa kami pun tidak ingin adanya kemacetan yang panjang dan berlarut-larut," jelasnya.
Pada Rabu (29/1), akhirnya alat berat sampai ke lokasi dan langsung melakukan proses evakuasi terhadap material batu bara serta truk yang terguling.
Setelah proses evakuasi selesai, arus lalu akhirnya lintas bisa dilalui kembali oleh kendaraan, dan kemacetan panjang sebelumnya bisa terurai secara perlahan.(antara/jpnn)
Kemacetan parah terjadi di kawasan Sitinjau Lauik, Padang, Sumatera Barat (Sumbar) dari Selasa hingga Rabu (29/1) siang.
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
- Libur Paskah, Polisi Siapkan Skema Lalu Lintas Urai Kemacetan di Jalur Puncak & Lembang
- Meraup Untung dari Kemacetan Arus Mudik, Pedagang Kopi Keliling Berseliweran
- 2 Kasus Kecelakaan Truk di Cianjur, Lokasi Berdekatan, 1 Tewas
- Irjen Iqbal Desak Perusahaan Bertanggung Jawab Atas Kecelakaan Truk di Sungai Segati
- Geram, Warga Adang Mobil Pelat Merah BM 52 yang Lawan Arus Saat Macet di Lintas Pekanbaru-Siak
- 5 Orang Meninggal dalam Kecelakaan Truk, Mobil, dan Motor