Kemampuan Inteligen TNI Harus Ditingkatkan
Selasa, 23 Februari 2010 – 14:53 WIB
JAKARTA- Anggota Komisi I DPR RI, Tjahjo Kumolo meminta kepada Menhan dan Panglima TNI untuk meningkatkan kemampuan inteligen TNI. Peningkatan kemampuan itu sangat penting untuk antisipasi dan dalam mencermati gelagat perkembangan penanggulangan ancaman terorisme, separatisme, pengamanan wilayah perbatasan, kontra spionase, subersif asing, dan propaganda lainnya. Soal terbatasnya anggaran, kata Tjahjo, jangan dijadikan alasan dalam melaksanakan latihan para inteligen. Program latihan justru harus terstruktur dan terencana.
"Menhan dan Panglima TNI jangan hanya memikirkan urusan yang kecil-kecil saja. Urus itu inteligen, kemampuannya jangan hanya standar," kritik Tjahjo kepada JPNN, Selasa (23/2).
Baca Juga:
Menhan dan Panglima TNI, lanjutnya, harus memikirkan bagaimana pemenuhan personal inteligent TNI dan bagaimana pemenuhan pemutakhiran materiil khusus inteligen. "Endingnya pada peningkatan kualitas SDM inteligen," cetus kader PDIP ini.
Baca Juga:
JAKARTA- Anggota Komisi I DPR RI, Tjahjo Kumolo meminta kepada Menhan dan Panglima TNI untuk meningkatkan kemampuan inteligen TNI. Peningkatan kemampuan
BERITA TERKAIT
- Dukung Kenaikan PPN 12 Persen untuk Barang Mewah, Lokot: Jangan Bebani Rakyat
- Stasiun Kebasen Beroperasional Lagi untuk Angkutan Penumpang, Yanuar Arif: Alhamdulillah, Sejarah Terukir
- Beri Efek Jera, Bea Cukai Nanga Badau Musnahkan Barang Hasil Penindakan Selama 2 Tahun
- Sowan ke Kediaman Jokowi, Sukarelawan Alap-Alap Dapat Arahan soal Ekonomi Komunal
- PPN 12 Persen, Arus Bawah Prabowo Punya Pandangan Seperti Ini
- KPK Dalami Ekspor Batu Bara dari Pemeriksaan Dirjen Bea Cukai