Kemampuan Tempur TNI Bikin Hati Mbak Puan Bergetar
Sabtu, 20 Mei 2017 – 14:01 WIB
"Di darat kita lihat, di laut bisa kita lihat, di udara juga bisa kita lihat betapa sangat terintegrasinya, terpadunya kerja sama di antara darat, laut, dan udara sehingga bisa menang pertarungan di akhir," katanya.
Meski demikian Presiden Jokowi juga berpesan agar TNI tidak langsung berpuas diri. Menurutnya, TNI juga harus terus mengasah diri, termasuk menyesuaikan diri dengan perkembangan zaman.
Yang tak kalah penting, rakyat saat ini sangat percaya pada TNI. "Jaga public trust itu, jangan rusak gara-gara hal-hal yang sebetulnya bisa kita manage, hal-hal yang sebetulnya bisa kita hindari," tegasnya.(ysa/rmo/jpg)
Tentara Nasional Indonesia (TNI) menggelar latihan tempur Pasukan Pemukul Reaksi Cepat (PPRC) di Kabupaten Natuna, Kepulauan Riau, Jumat (19/5).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo
- Gibran Diduga Mulai Bersiap untuk Pilpres 2029, Indikasi Berani Menelikung Prabowo?
- Besok Pilkada, Ayo Bantu Prabowo Lepas dari Pengaruh Mulyono
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya